Selasa, 03 Mei 2011

Soroako

17.52 Posted by aghiadani No comments
Soroako. yah itulah nama sebuah kota kecil yang berada di kecamatan Nuha, kabupaten Luwu Timur , Sulawesi Selatan. Kota kecil ini bepopulasi cukup banyak hal tersebut terlihat dari para pendatang yang tiada hentinya datang ke Soroako. panorama alam Soroako yang indah membuat para pendatang merasa nyaman. apalagi ketika berenang di Danau Matano. berbicara soal Danau Matano , danau tersebut merupakan danau purba yang telah terbentuk beberapa juta tahun yang lalu melalui peristiwa  tektonisme atau terbentuk karena adanya pergeseran lempeng bumi. tak hanya Danau Matano saja yang menjadi daya tarik Soroako tetapi karena adanya perusahaan asing yang mengolah nikel yang berada di Soroako yaitu PT. International Nickel Indonesia (PT. Inco). keberadaan PT. Inco di Soroako membuat perubahan yang sangat banyak di Soroako . (to be continued)